Besar kabel penghantar dan fuse capacitor harus dihitung berdasarkan spesifikasi. Arus capacitor biasanya tertulis di spesifikasi barang atau bisa dihitung dengan sbb :
I(n) = 1000 Q(n) / 1.73 V
dimana :
I(n) : Arus Capacitor (Amp)
Q(n) : Daya Capacitor (kVAR)
V : Tegangan Capacitor (Volt)
Fuse yang dipergunakan untuk menjaga overcurent 1,6 sampai 2 kali I(n).
Kabel harus disesuaikan dengan arus dan dinaikan sampai 30% untuk mengantisipasi adanya hamonisa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar